12 May 2010

TIP - OVER SENSOR




TO adalah sensor mendeteksi kemiringan dari kendaraan di mana sensor ini dipasang agar kendaraan yang kemiringannya 65° pada saat bermanuver ataupun terjatuh akan memberikan sinyal ke ECM tidak lebih dari 2 detik setelah ECM menerima sinyal akan mematikan fungsi fuel injector dan pengapian sehingga motor dalam keadaan mati untuk keselamatan pengendara. Untuk menghidupkan kembali sepeda motor posisikan kunci kontak ke off kemudian on sepeda motor dalam keadaan normal kembali. (voltase output sensor TO (biru/putih – coklat/hitam) setelah 2 detik atau lebih mesin dihidupkan haruslah berkisar 0,2 V ≤ voltase sensor < 4,6 V), dan kunci kontak pada posisi ON.

2 comments:

Qomara said...

salam kenal mas
saya mau tanya kalo letak posisi sensor kemiringan di yamaha vixion disebelah mananya ya?
kl kedudukannya dipindah.., ada tips nya biar tetep bekerja normal
thanks..
http://www.facebook.com/profile.php?id=1812022954

Unknown said...

untuk v-xion sensor kemiringannya di sebut lean angle sensor. tempatnya boleh dipindah, asalkan posisi atas bawahnya tidak boleh terbalik.