18 May 2010

ISC

ECM mengontrol posisi dari katup ISC untuk tujuan menambah dan mengurangi jumlah udara yang masuk ke intake saat throttle valve tertutup dan temperatur masih dingin. Dengan bertambahnya jumlah udara yang masuk maka maka ECM akan mendeteksi dan akan menambah bensin yang disemprotkan ke injector sehingga putaran mesin menjadi lebih tinggi dari putaran idle. Sistem ini digunakan dengan tujuan mempertahankan idling pada putaran yang ditetapkan dan memperbaiki kinerja starter dan pemanasan mesin. (tahanan sensor ISC valve mendekati 35 ohm)

No comments: